CARA MEMBUAT BALUIK GORENG LADO HIJAU KHAS PADANG (BELUT GORENG)

Resep Baluik Goreng Lado Hijau Khas Padang Sederhana Spesial Pedas Asli Enak. Masakan Padang Minangkabau bahan utamanya adalah belut boleh ikan belut basah atau pun belut kering tergantung sesuai selera. Digoreng kering renyah crispy lalu diberi bumbu-bumbu serta dicampuri dengan cabai ijo atau cabe hijau atau cabe merah. Paling enak jika belut yang kandungan gizinya kaya protein ini digoreng kering krispi tapi ada juga yang katanya lebih enak dengan belut goreng basah.

Foto Resep Baluik Goreng Lado Hijau Khas Padang Sederhana Spesial Pedas Asli Enak
Gambar Baluik Goreng Lado Hijau Padang

Resep Baluik goreng lado hijau atau resep goreng baluik lado hijau ini bahasa Padangnya kalau dalam bahasa Indonesia namanya resep goreng belut cabai hijau atau sambal hijau sederhananya belut lada hijau atau belut cabai hijau, boleh juga disebut balado belut lado hijau/ijo ada juga yang menamai baluik lado mudo. Jika ingin membuat baluik goreng lado merah, gampang tinggal ganti dengan cabe merah. Berikut kumpulan rahasia aneka kreasi dan variasi olahan resepi goreng belut cabe hijau ala Minang sajian sedap istimewa lengkap dengan cara bikin sendiri di rumah ala rumahan (Homemade) yang simple, mudah dan praktis untuk konsumsi sendiri maupun untuk jualan usaha bisnis rumah makan Padang dan restoran ala cafe resto siap saji.

RESEP BALUIK GORENG LADO HIJAU


BAHAN :
  • 500 gram belut/baluik
  • 2 buah asam kandis
  • 1 sdm garam
  • 500 ml minyak untuk menggoreng
BUMBU, TUMBU KASAR :
  • 200 gram cabe hijau dan kukus
  • 10 butir bawang merah dan kukus
  • 3 siung bawang putih
  • 1 sdt garam
  • 1 sdt air jeruk nipis

Baca Juga : Resep Itiak Lado Mudo

CARA MEMASAK BALUIK GORENG LADO HIJAU :
  1. Siangi ikan belut, potong menjadi dua bagian, lumuri dengan asam kandis dan garam. Lalu, goreng dengan minyak panas hingga kering, sisihkan.
  2. Panaskan minyak, tumis bumbu yang di tumbuk kasar hingga harum. Tambahkan garam dan air jeruk nipis, lalu aduk rata.
  3. Masukkan belut goreng. Aduk sampai belut terbalut bumbu. Angkat.
  4. Sajikan dalam keadaan panas.

CARA MEMBUAT BALUIK GORENG LADO HIJAU KHAS PADANG (BELUT GORENG)

  • CARA MEMBUAT TUMIS PINDANG TONGKOL CABE IJO PETAI PEDAS Resep Tumis Pindang Tongkol Cabe Ijo Petai Pedas Asin Gurih Sederhana Spesial Asli Enak. Untuk membuat masakan rumahan yang enak, lezat dan menggugah selera serta bikin ...
  • CARA MEMBUAT PECAK LELE KHAS SUNDAResep Pecak Lele Kencur Khas Sunda Sederhana Spesial Asli Enak. Pecak dan pecel adalah olahan ikan lele populer. Kedua istilah tersebut merujuk pada bahan dan cara pembu ...
  • CARA MEMBUAT IKAN PATIN ASAM MANIS PEDAS Resep Ikan Patin Asam Manis Pedas Cabai Sederhana Spesial Masakan Sehari-hari Asli Enak. Setiap daerah di Indonesia memiliki ciri khas dalam memasak atau mengolah ikan ...
  • CARA MEMBUAT CRISPY IKAN SIPETEK GORENG RENYAH Resep Crispy Ikan Petek Goreng Tepung Renyah Sederhana Spesial Asli Enak. Sebutan lainnya resep ikan goreng tepung krispi yang garing dengan aneka rasa gurih, asin dan ...
  • CARA MEMBUAT TUMIS TULANG JAMBAL ROTI PEDAS Resep Tulang Jambal Roti Pedas Sederhana Spesial Asli Enak. Aneka olahan masakan tulang jambal roti balado merah atau balado hijau/hejo pakai cabe rawit ijo atau pakai ...